Kamis, 06 November 2014

PT. KALTIM PARNA INDUSTRI

 

PT. KALTIM PARNA INDUSTRI adalah perusahaan Joint Venture yang bergerak dibidang Industri Amoniak, Pusat produksi dan kantor kami berlokasi di Bontang Kalimantan Timur, Serta mempunyai kantor perwakilan di Jakarta. Guna menunjang kelancaran pelaksanaan operasional perusahaan, PT. Kaltim Parna Industri membutuhkan karyawan baru untuk  penempatan di Bontang   :

IT TECHNICIAN ( KODE: ITT/XI/2014)


Pemegang posisi ini membantu teknis pekerjaan IT ke semua user yang berada di Bontang & Jakarta meliputi System dan kegiatan proses IT di PT.KPI. Membantu IT Specialist atau IT Supervisor dalam memonitor kegiatan Back Up System, memantain UPS dan AC untuk ruangan Server, serta Video Conferencing System. Melakukan perbaikan preventive untuk komputer dan jaringan sebagai standar manufaktur. Melakukan Trouble Shooting untuk Komputer, perangkat IT dan jaringan.

PERSYARATAN :

A. UMUM
  1. Pria, berusia maks. 30 tahun.
  2. Latar belakang pendidikan min. D3 Informatika dengan  IPK Min, 3.00 ( Standar Max. 4 ), lebih disukai memiliki pengalaman kerja min. 2 Tahun di bidang yang sama.
  3. Familiar dengan Windows Server, Linux, Cisco Netwoeking, Cabling, LAN, VLAN, WAN, Video Conference, VOIP, HRIS, Antivirus, Office Application 
  4. Mempunyai pengetahuan sebagai Programmer serta memiliki pengetahuan mengenai penanganan PC/ Laptop, Server, Software atau Hardware.
  5. Memiliki komunikasi yang baik, bertanggungjawab, dan bisa bekerja secara individu maupun Team.

Surat Lamaran Harus Disertai :
  • Copy Ijazah terakhir dan daftar nilai yang telah dilegalisir pihak yang berwenang
  • Daftar Riwayat Hidup
  • Copy Kartu Pencaker ( AK-1) sebanyak 3 lembar
  • Copy Kartu Tanda Penduduk Bontang
  • Copy Surat Pengalaman Kerja
  • Copy Surat keterangan Catatan Kepolisian  (SKCK) yang masih berlaku
  • Pas Photo terbaru 4 x 6 ( 2 lembar )

 Jika Pelamar yang memenuhi persyaratan dapat melamar lowongan pekerjaan diatas melalui:

KANTOR DINAS SOSIAL DAN TENAGA KERJA KOTA BONTANG
Jl.Awang Long No.01 Bontang

Lamaran Paling Lambat diterima pada tanggal 11 November 2014
( Cap Penerimaan Kantor Dinas Sosial dan Tenaga kerja Bontang )

Catatan :
  1. Pengumuman dan Pemanggilan untuk test akan kami umumkan di papan pengumuman di Kantor Dinas Sosial dan Tenaga Kerja Kota Bontang
  2. Hanya kandidat yang memenuhi semua Persyaratan Umum Diatas yang akan Dipanggil.